11 Feb 2013

CARA MENGATASI BB LEMOT

Cara atasi Blackberry lemot yaitu :
  • Install aplikasi yang penting saja. Gunakan theme yang ringan dan aplikasi yang tidak dipergunakan sebaiknya di uninstall saja.
  • Batasi BBM contact dan BBM Group. Share PIN BB hanya kepada teman-teman atau saudara yang kita kenal saja. Leave BBM group yang tidak perlu.
  • Close BBM chat yang sudah selesai. Aktifkan chat history ke media card dengan cara BBM -> Options -> Save Chat History -> media card jika diperlukan. Dan lakukan clear BBM chat jika tidak diperlukan.
  • Maksimalkan penggunaan memori eksternal. Foto, lagu, video dan lainnya sebaiknya disimpan ke dalam memori eksternal atau media card. Caranya setting: Menu BlackBerry -> Options -> Memory -> Ganti status media Card Support menjadi ON.
  • Close semua conversation yang tidak penting di messenger, seperti Yahoo Messenger YM, GTalk, MSN, jika messenger tersebut harus online terus menerus. Dan sign out -  close jika tidak diperlukan.
  • Delete semua messages yang tidak penting, baik itu email, sms maupun mms. Utamakan hapus email yang memiliki attachment besar. Saat delete email akan muncul pilihan On Mailbox & Handheld dan On Handheld. Pilih salah satunya.
  • Delete phone call logs yaitu dengan cara: buka messages -> view folder -> phone call log -> menu -> delete prior.
  • Delete semua miss calls yaitu dengan cara: buka messages -> menu BB -> view folder -> missed calls -> menu -> delete prior.
  • Delete browser cache yaitu dengan cara: Menu BB -> Browser -> Options -> Cache Operations -> clear history
  • Delete cache di aplikasi facebook, twitter, social media lainnya. Caranya: buka facebook -> menu BB -> options -> clear cache.
  • Delete event log yaitu dengan cara: Home Screen tahan tombol alt+LG+LG -> Menu BB -> Clear Log
  • Bersihkan temporary memory dengan cara: options -> security options -> memory cleaning -> menu BB -> clean now -> save.
  • Sering lakukan pembersihan memori dengan cara: Menu BB -> Options -> Security Options -> Memory Cleaning -> Ubah status ke posisi ENABLE -> Menu BB -> Clean Now
  • Sering lakukan Soft Reset. Caranya: tekan alt + shift (aA) bagian kanan + del secara bersamaan, tahan kira-kira 3 detik (sampai screen mati / cursor tidak bergerak).
  • Sering lakukan hard reset dengan cara matikan BB dan cabut baterai beberapa menit sampai daya listrik yang tertinggal. Pasang kembali baterai kembali jika sudah selesai.

BB LEMOT

Tips agar bb tidak lemot

Anda pasti sebel ketika sedang asik Asiknnya bermain dengan blackberry anda entah itu sms ,bbm..games tiba tiba keluar seperti jarum jam atau jam pair terus menerus. Karena blackberry bukan hp biasa.maka perawatan nya juga tidak biasa.
Tips agar bb tidak lemot atau berat

1. Usahakan tiap 2-3 hari sekali, cabut/
lepas batere BB, dan diamkan selama
1-2 menit, ini fungsinya untuk
membuang dan menghapus sisa-sisa file
yg tidak terpakai akibat proses
chatting maupun browsing.

2. Lakukan secara rutin Clear Log Event
dengan cara tekan tombol ALT+L G L G akan muncul dilayar hasil log,tekan
tombol logo  ,pilih Clear Log (jk bhs
inggris), atau bersihkan Log (jk bhs
indonesia), tekan Delete.

3. Lakukan juga secara rutin Cleaning
Memory, dgn cara, pilih Options,
Security Options, Cleaning Memory,
tekan tombol logo  ,pilih Clean Now.

4. Tiap 2-3 hari sekali,lakukan Host
Routing Table, dengan cara pilih
Options, Advanced Options, pilih Host
Routing Table, tekan tombol logo
 ,pilih Register Now.

5. Dan setelah step ke 4 diatas,lakukan
juga tiap 2-3 hari sekali Diagnostic
Test, ini sangat penting. Karena lwt
inilah kelihatan dilayar apakah BB kita
terkoneksi semua,baik PIN, Register
maupun koneksi Email. Dengan cara,
pilih Options, Mobile Network, setelah
itu tekan logo  ,pilih Diagnostic Test,
lalu tekan lagi tombol logo  ,pilih
RUN,biarkan sampai proses berjalan
Completed,